Sunday, 17 July 2016

Badai Tropis Estelle Akan Berubah Jadi Topan


Foto: Google Earth/THNews

Telukharunews.com - Berdasarkan hasil pengamatan melalui layar komputer dengan fasilitas Google Earth dapat diketahui posisi Badai Tropis (Tropical Storm) Estelle pada Minggu, 17 Juli 2016 pukul 15:14 WIB berada di dekat koordinat 16°6'1.75" Lintang Utara dan 110°24'9.29"Bujur Barat berjarak sekitar 789,98 km (244,75 derajat) sebelah BaratDaya Kota Colima, Meksiko, Amerika Serikat.

Badan Administrasi Atmosfer dan Kelautan Nasional Pusat Topan Nasional Amerika Serikat (National Hurricane Center - National Oceanic and Atmospheric Administration) dalam website resminya merilis posisi Estelle pada Sabtu, 16 Juli 2016 pukul 21:00 waktu setempat yang berada di koordinat  16.1° Lintang Utara - 110.4°Bujur Barat bergerak maju ke arah barat-Barat Laut (8 mph) dengan kemasan maksimum angin berkelanjutan 50 mph (meter per jam). Diprakirakan Badai Tropis Estelle akan berubah menjadi Topan (hurricane) pada Senin, 18 Juli 2016. ***

Editor: Freddy Ilhamsyah PA

No comments:

Post a Comment