Gambar: Google Earth/THNews |
JAKARTA, Berdasarkan hasil pengamatan Telukharunews.com melalui
fasilitas Google Earth pada Kamis, 27 Agustus 2015 pukul 15:21 WIB terpantau
ada Badai Kategori 1(Category 1 Hurricane) Ignacio yang melayang di atas
Samudera Pasifik Timur posisinya berada di koordinat 12°12'6.50" Lintang
Utara dan 137°27'49.85" Bujur Barat
berjarak sekitar 2.062,70 km (111,44 derajat) sebelah Tenggara dari
Hilo, Hawaii.
Menurut yang dikutip dari NOAA National Hurricane Center WMO,
disebutkan badai kategori 1 Ignacio memiliki kemasan maksimum angin
berkelanjutan 65,00 knot atau 74,80 mil per jam, bergerak ke arah barat-Barat
Laut (290,0 derajat). (fi)
No comments:
Post a Comment