|
Gambar : THNews/Google Earth |
Ciudad de México, Telukharunews,com – Gempabumi berkekuatan 5,6 Mw (SR)
yang terjadi pada Minggu, 10 Mei 2015 pukul 00:50:18 UTC atau pukul 07:50:18
WIB di koordinat 14.866°Lintang Utara dan 93.990°Bujur Barat telah menggetarkan
beberapa kota di Meksiko dan sekitarnya.
Menurut data yang dikutip dari Survey Geologi Amerika
Serikat (USGS National Earthquake Information Center, PDE (US) menyebutkan gempa
itu terjadi di dasar laut lepas pantai Chiapas, Meksiko pada kedalaman 6,7 km berjarak
121 km sebelah selatan-Barat Daya dari Tres Picos, atau 123 km sebelah Barat
Daya Pijijiapan, dan 132 km barat-Barat Daya dari Mapastepec, Meksiko dirasakan
(MMI-III) di Tres Picos, Paredon, Pijijiapan, Tonala, Acapetagua, Villa
Comaltitlan, Tapachula, Salina Cruz, dan San Cristobal de Las Casas Meksiko.
Sedangkan Tuxtla Gutierrez dan Comitan de Dominguez (MMI-II). (fi)
No comments:
Post a Comment